Sunday, May 22, 2016

Keindahan Prefektur Toyama di Jepang


 Jepang atau sering disebut juga japan , sebuah negara kecil  yang  berada didalam kawasan asia timur,  sudah tidak bisa dihiraukan lagi keindahan dari negeri  yang  dijuluki dengan negeri sakura ini , negeri    pencetus anime, pasti tahukan. Jepangpun sebagai negara  maju yang berada di asia , baik  sektor  pendidikan, industri, kebudayaan  maupun  yang lainnya. Jepangpun dikenal sebagai negara yang cantik kenapa ?, karena jepang menyimpan berbagai   keindahan alam yang tak bisa kita pungkiri lagi apabila kita berkunjung ke negeri ini untuk berwisata . Selain tokyo sebagai  pusat kota yang menyuguhkan berbagai keramainnya, disisi lain masih banyak lagi kota kota atau prefektur prefekture di jepang  yang menyimpan  beragam keindahan alamnya. Salah satunya berada   di prefektur Toyama

Prefektur Toyama ini  berada di dalam wilayah chubu , di sebelah barat tokyo atau prefektur kanto. 
Jadi kalau dari  tokyo ke toyama enggak bakalan butuh waktu yang lama .Prefektur Toyama inipun masih jarang  terdengar di telinga para travelling.
banyak sekali keindahan keindahan alam yang ada  di prefectur toyama  yang wajib kita kunjungi sebagi daftar liburan keluar negeri kita khususnya di jepang

Yang pertama  rute perjalanan ke Tateyama Kurobe Alpine

 Sebuah perjalanan menuju  ke pegunungan alpen utara yang berada  300 meter diatas laut, disana kita akan disuguhkan  berbagai keindahan  hamparan es  dan tembok es  setinggi 20 meter.wow.tinggi sekali. Untuk pergi kesanapun kita dapat menggunakan transportasi   cable  car atau kereta gantung dan ropeaway.Untuk akses ke tempat inipun  kita hanya  berjalan kaki 1 menit dari stasiun  tateyama  dan 40 menit untuk yang menggunakan mobil, Saran saya si lebih  cepat menggunakan kereta api, biayanya masuknya keTateyama Kurobe Alpine kisaran 2000 sampe 8000 yen  .
Keindahan Prefektur Toyama  di Jepang
http://foreign.info-toyama.com/


 Yang Kedua sebuah bendungan yang terbesar di jepang  bendungan ini dinamakan dengan Kurobe Dam, sebuah bendungan yang besar sekali dengan arsitektur  yang  keren  dengan tingginya 186 meter , bendungan ini  di bangun  tahun 1963.untuk akses  kesinipun hanya berjalan kaki dari  stasiun kurobe , bisa juga meenggunakan cable car. dan Pada musim panas adalah waktu yang sangat cocok untuk berkunjung ke tempat ini, karena  menyajikan pemandangan yang luar biasa.

Keindahan Prefektur Toyama  di Jepang
http://foreign.info-toyama.com/


  Yang Ketiga ! ada Toyama Bay seperti teluk , tapi yang membuat tempat ini menjadi menarik adalah  kunang kunang ubur ubur yang saat malam hari akan  menyala berwarna biru terang, menurut informasi   ubur ubur ini  akan muncul saat  antara bulan maret dan mei.So, buat yang mau lihat seperti apa  kunang kunang ubur ubur, tunggu di bulan maret atau mei di toyama bay.

inspirationseek.com

 ok lanjut lagi Yang Keempat ada  kota Toyama City , kota toyama itu sendiri dengan   sungai yang membentang   mengelilingi kota ini ,  sungai ini dinamakan  matsugawa dengan sebuah perahu  yang di sediakan untuk pengunjung berkeliling   kota  dengan dipadu   indahnya   pohon sakura yang terbentang di antara sungai  matsugawa . sayangnya  untuk pohon sakura ini sendiri hanya akan  mekar di musim  semi saja .uuuuuwo, jadi pengen kesini.
Keindahan Prefektur Toyama  di Jepang
http://foreign.info-toyama.com/


Yang Kelima  sebuah taman bunga tulip yang berwarna warni, Tomani Tulip Park ,
  Tomani Tulip Park  menyimpan keindahan 1500 bunga tulip yang beranekaragam warna , wooow sekali, dan   sayangnya  hanya  mekar di  musim semi saja.
Keindahan Prefektur Toyama  di Jepang
http://foreign.info-toyama.com/
Setelah serunya melihat lihat tempat Traveling , kurang afdol kalau tidak membahas kulinernya (makanan khasnya) juga 
  
yang pertama kita  mencicipi sebuah makan traditional di kota ini , namanya itu adalah  Washoku.
Washoku terdiri dari  perpaduan   sop sayur sayuran  seperti jamur dan sayur sayuran bergizi lainnya, disediakan pula semangkok nasi lengkap dengan sumpitnya dan dilengkapi pula dengan tambahan 3 dishes. nyumnyum yummy.

Keindahan Prefektur Toyama  di Jepang
http://foreign.info-toyama.com/

 Selanjutnya ada Toyama Bay Sushi  , pasti kalaian berfikir bahwa sushi itu udah biasa , di indonesiapun sudah banyak .Eits ini beda loh , sushi toyama ini  langsung di ambil dari toyama bay  dan dengan  100 tipe season sushi  yang berbeda beda.


Keindahan Prefektur Toyama  di Jepang

selain tempat wisata dan makanan yang benar benar ajip di mata traveler , di kota inipun menyuguhkan  berbagai kebudayaan  yang menarik untuk dipelajari.

ada Toyama’s Ancient Folk Songs
 sebuah lagu daerah yang berasal dari kota toyama ,  perlu kita ketahui juga  lagu lagu daerah inipun sudah muncul dari zaman kuno dan masih  show up atau masih terkenal ,  dan perlu kita ketahui juga lagu daerah tertua yang ada dijepang juga berasal dari prefekture toyama , dengan dentuman instrumen musik   yang khas yang menyejukan hati.
Keindahan Prefektur Toyama  di Jepang
http://foreign.info-toyama.com/
Kota ini juga mempunya agenda acara tahunan . sebuah acara  festival yang menarik untuk di tonton, nama festival itu sendiri adalah Takaoka Mikurumayama Festival, festival ini sendiri sudah berlangsung sejak lama , sejak zaman raja Maeda Toshinaga, dan festival ini sudah menjadi budaya dan adat masyarakat toyama.

Keindahan Prefektur Toyama  di Jepang
http://foreign.info-toyama.com/

 Sekian saja informasi tentang tempat wisata , kuliner yang ada di prefektur toyama, yang bisa dijadikan sebagai list  untuk berlibur ke jepang.

Setelah melihat beberapa ulasan tentang prefektur toyama ini pastinya kalian langsung ngiler kan.
"Aduh saya pengen ke sini ",
"Wah pasti mahal ya  biayanya "
"lagi gak ada duit :("

Tenang ko  saya punya solusinya, kita  bisa travel berwisata ke jepang meski dompet menipis, dan H.I.S adalah sebuah jawabannya. H.I.S itu sendiri adalah sebuah  layanan individual maupun group tour dengan tujuan perjalanan domestik maupun internasional serta berbagai produk guna memudahkan wisata Anda.

H.I.S  itu sendiri mempunyai program yang namanya HAnavi,
HAnavi    merupakan  hasil kolaborasi antara H.I.S. dengan ANA (All Nippon Airways yang dirancang khusus untuk wisatawan asing yang datang ke Jepang.  HAnavi menyediakan paket Tiket Penerbangan Domestik + Hotel dengan harga yang MURAH MERIAH!!! ( CATAT ! ) berangkat dari Tokyo atau dari Osaka. Facebook fans page (https://www.facebook.com/HISTravelIndonesia)

sumber informasi  : http://foreign.info-toyama.com/


Bagikan

Jangan lewatkan

Keindahan Prefektur Toyama di Jepang
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

3 comments

Untuk menyisipkan kode pendek, gunakan <i rel="code"> ... KODE ... </i>
Untuk menyisipkan kode panjang, gunakan <i rel="pre"> ... KODE ... </i>
Untuk menyisipkan gambar, gunakan <i rel="image"> ... URL GAMBAR ... </i>

Note: Only a member of this blog may post a comment.